Wisata Setu Silala
Assalamu'alaikum, gaes...
Kali ini gue dan tim WCG ingin share pengalaman spot wisata yang berada di wilayah kab. Bogor gaes.
Sebuah danau yang mana merupakan salah satu yang keberadaannya dikelola oleh pemerintah daerah setempat dan lumayan oke lokasinya gaes kalau untuk sekedar tempat hangout yang santai dan cukup tenang.
Namanya #16 Setu Silala,
Lokasinya berada di jalan Raya Parung-Bogor, Jampang, Kemang, kab. Bogor.
Masuk melalui gerbang perumahan Telaga Kahuripan, jalan aksesnya lebar dan menggunakan dua lajur yang di pisah oleh trotoar dan lampu jalan. Terkesan rapi, asri dan elegan memang gaes...
Spot yang satu ini masih menjadi potensi wisata lokal yang cukup menarik karena selain berada cukup jauh dari jalan utama Parung-Bogor sehingga cukup tenang dan nyaman untuk hangout atau sekedar melepas penat dari keseharian yang sangat sibuk. Spot ini juga menawarkan aneka kuliner khas dengan tempat yang gue bilang pas banget baik untuk dinikmati sendiri ataupun bersama pasangan dan keluarga.
Yang menarik lagi karena tidak ada biaya tiket masuk ataupun biaya parkir di sini, all free gaes! Ya kecuali biaya kalian makan dan minum selama di lokasi yakk gaes,haha...
Bukan cuma untuk tempat hangout, buat kalian yang hobi memancing ikan spot yang satu ini juga bisa dijadikan spot alternatif gaes meskipun menurut gue wilayah ini cukup panas disaat siang hari karena spot yang biasanya digunakan untuk memancing berada di ujung setu dengan sedikit pepohonan yang rindang.
Nah, ngga ada salahnya kalian meninjau langsung spot rekomendasi kali ini apalagi untuk kalian yang berlokasi disekitaran wilayah kab. Bogor dan sekitarnya.
Seperti biasa, komentar kalian selalu di nanti di kolom komentar di bawah yakk gaes.
Wassalamu'alaikum.
Kali ini gue dan tim WCG ingin share pengalaman spot wisata yang berada di wilayah kab. Bogor gaes.
Sebuah danau yang mana merupakan salah satu yang keberadaannya dikelola oleh pemerintah daerah setempat dan lumayan oke lokasinya gaes kalau untuk sekedar tempat hangout yang santai dan cukup tenang.
foto lokasi setu silala |
Lokasinya berada di jalan Raya Parung-Bogor, Jampang, Kemang, kab. Bogor.
Masuk melalui gerbang perumahan Telaga Kahuripan, jalan aksesnya lebar dan menggunakan dua lajur yang di pisah oleh trotoar dan lampu jalan. Terkesan rapi, asri dan elegan memang gaes...
foto sekitaran setu silala |
Yang menarik lagi karena tidak ada biaya tiket masuk ataupun biaya parkir di sini, all free gaes! Ya kecuali biaya kalian makan dan minum selama di lokasi yakk gaes,haha...
Bukan cuma untuk tempat hangout, buat kalian yang hobi memancing ikan spot yang satu ini juga bisa dijadikan spot alternatif gaes meskipun menurut gue wilayah ini cukup panas disaat siang hari karena spot yang biasanya digunakan untuk memancing berada di ujung setu dengan sedikit pepohonan yang rindang.
Nah, ngga ada salahnya kalian meninjau langsung spot rekomendasi kali ini apalagi untuk kalian yang berlokasi disekitaran wilayah kab. Bogor dan sekitarnya.
Seperti biasa, komentar kalian selalu di nanti di kolom komentar di bawah yakk gaes.
Wassalamu'alaikum.
Comments
Post a Comment